Rental Mobilio Semarang
Layanan Rental Sewa Honda Mobilio Semarang Altha Rent di khususkan bagi anda yang menginginkan mobil yang nyaman dan irit untuk liburan di Semarang. Altha Rent menyediakan Sewa mobil Semarang Honda Mobilio dan tentunya terjangkau. Booking mobil anda hari ini untuk menjamin ketersediaan mobil yang anda inginkan.
Dapatkan layanan jasa penghantaran dan penjemputan mobil sewaan. Kami menyediakan rent car Honda Mobilio di Semarang dengan pelayanan antar jemput kendaraan. Baik di airport Ahmad Yani atau Hotel di kawasan Semarang, Ungaran, Banyumanik, Ambarawa dll secara gratis. Hal ini akan memudahkan anda untuk segera mendapatkan sewa mobil Honda Mobilio di Semarang, tanpa harus datang ke tempat kami.
New Honda Mobilio
Nikmati kenyamanan sepanjang perjalanan bersama keluarga dalam ruang kabin New Honda Mobilio yang ekstra lapang dan memiliki pengaturan kursi yang fleksibel. Perjalanan keluarga Anda semakin menyenangkan berkat ruang kepala yang tinggi, serta ruang kaki yang lapang dalam ruang kabin. Semakin leluasa berkat kursi baris kedua yang dapat digeser serta dilipat dengan satu sentuhan. Ditambah seluruh sandaran kursi dapat diatur derajat kemiringannnya sehingga memanjakan keluarga setiap saat.

Tanpa harus melipat kursi baris ketiga, Anda dapat meletakkan barang bawaan sampai 3 koper dengan mudah di dalam bagasi. Desain ruang bagasi juga dirancang khusus agar barang bawaan tidak mudah jatuh saat pintu bagasi dibuka.
Honda Mobilio memiliki dimensi sepanjang 4,39 meter sehingga menghasilkan kabin lapang, namun tidak menyulitkan pengendara saat parkir. Honda Mobilio juga memiliki Ground Clearance yang tinggi, yaitu 185 mm, memberikan kenyamanan dan keyakinan berkendara di berbagai kondisi jalan di Bali. Dari segi interior menawarkan ruang yang terasa lega untuk 7 orang dengan panjang mobil 4390 mm dan lebar 1680mm.
Seluruh armada yang kami sewakan tercover asuransi. Kepuasan pelanggan adalah media promosi terbaik dan kami juga tahu, pelanggan yang tidak puas akan berdampak sangat buruk terhadap keberlangsungan perusahaan kami.
Harga Sewa Honda Mobilio Semarang – Plus Supir dan BBM
Altha Rent memberikan kemudahan rental mobil Semarang untuk memenuhi kebutuhan transportasi Anda selama liburan di Semarang. Altha Rent menyediakan Rental Mobil Honda Mobilio termasuk supir dan bahan bakar. Kami menawarkan Rental Mobil Honda Mobilio dengan Supir saja atau ditambah BBM selama 12 jam. Berikut harga sewa mobil Honda Mobilio di Semarang :
BBM | Premium |
Passenger Seat | 7 Penumpang |
12 Jam Mobil + Driver |
Rp 400.000 |
Full Day Mobil + Driver |
Rp 450.000 |
All in 12 Jam Mobil + Driver + BBM |
Rp 500.000 |
Keuntungan Sewa Honda Mobilio di Semarang dengan sopir dan BBM
Kami memberikan garansi prima untuk setiap layanan mobil yang akan diberikan kepada setiap pelanggan dengan :
Mobil yang bersih, terawat dan memiliki izin operational resmi
Mobil yang kami gunakan untuk kegiatan wisata merupakan terdaftar di pemerintahan yang berstatus mobil wisata atau Travel, yang artinya selainnya wajib bayar pajak, mobil kami sudah mengikuti kelayakan mengangkut wisatawan, baik itu Domestik ataupun International.
Kebersihan mobil adalah salah satu pelayanan kami terhadap wisatawan, menjaga mobil tetap bersih dan tidak bau tentunya akan membuat wisatawan senang dan kesehatan di dapat.
Sopir Profesional yang sehat dan ramah
Sopir kami mempunyai program medikal Cek up yang rutin, hal tersebut merupakan salah satu aturan dari perusahaan kami, sopir sehat tentunya tour menjadi aman.
Ramah dengan semua wisatawan wajib di laksanakan dan di tanamkan didalam hati semua sopir dan staff kami, dan mengetahui seluk beluk jalanan di Semarang agar tidak tersesat.