5 tempat wisata Kendal dengan berbagai macam hal menarik dan mungkin saja tidak bisa Anda dapatkan di kota lain akan menjadi rekomendasi yang sangat menarik. Berwisata di Kendal sendiri bisa dibilang sangat menarik untik Anda yang mencari destinasi.
Banyak yang belum tahu bahwa Kendal sendiri memiliki berbagai macam objek wisata yang sangat menarik’. Jika Anda penasaran maka berikut ini adalah 5 tempat wisata Kendal menarik dan populer untuk rekomendasi wisata Anda dan keluarga.
1. Lembah Nirwana
5 tempat wisata Kendal yang pertama dan bisa dibilang sangat menarik adalah Limbah Nirwana. Jika Anda ingin menikmati wisata alam bercampur dengan objek konvensional maka Lembah Nirwana ini adalah salah satu yang harus Anda kunjungi.
Ada banyak hal dan objek yang bisa Anda datangi di Lembah Nirwana ini. Karena masih ada tema alamnya maka objek wisata ini sangat cocok untuk Anda sendiri yang sedang mencari tempat untuk menyegarkan diri dari berbagai kegiatan.
Fasilitas
Seperti yang sudah dijelaskan sebelumnnya bahwa di Lembah Nirwana ini ada banyak hal yang bisa dilakukan. Akan adan objek kolam renang untuk Anda yang sedang mencari tempat untuk bermain air dan bersenang-senang. Selain itu masih ada taman bunga yang sangat menarik untuk spot foto Anda dan keluarga.
Hal itulah yang membuat Lembah Nirwana dikatakan sebagai salah satu dari 5 tempat wisata Kendal yang wajib untuk Anda kunjungi. Tentu saja pengalaman menarik akan Anda dapatkan setelah mengunjungi ibjek wisata yang satu ini.
Alamat dan Jam Operasional
Untuk Anda yang tertarik untuk mengunjungi tempat wisata yang satu ini maka silahkan untuk menuju ke alamat berkut ini.
- Alamat : Nambangan, Kecamatan Limbangan, Kabupaten Kendal, Jawa Tengah.
Lembah Nirwana dibuka setiap harinya mulai dari pagi hingga sore hari jadi jadwalkan waktu Anda untuk mengunjungi wisata ini.
- Jam Operasional : Rp. 10.000
2. Kebun Teh Medini
Pilihan selanjutnya untuk 5 tempat wisata Kendal yang sangat populer dan patut untuk Anda kunjungi adalah Kebun Teh Medini. Objek wisata ini sudah terkenal bahkan untuk orang dari luar Kendal sendiri. Keindahan alam yang membuat banyak orang pergi ke tempat ini.
Kebun Teh Medini sendiri sangat cocok untuk Anda yang memang suka wisata alam dan yang suka berwisata untuk menikmati kesegaran dan kesejukan sebuah tempat. Anda akan dijamin merasakan keindahan dan kesegaran alam yang masih asri di sini.
Fasilitas
Orang-orang yang berkunjung ke Kebun Teh Medini sendiri biasanya akan membawa peralatan seperti kamera dan lain-lain karena pemandangan di sini sangat menarik dan sayang jika tidak diabadikan. Jadi Anda bisa berfoto ria dengan latar belakang kebun teh terbaik.
Selain itu Anda yang berniat healing dari kegiatan dan melepas penat tempat ini menyediakan spot yang terbaik untuk beristirahat sambil berwisata. Bukan tanpa alasan Kebun Teh Medini masuk dalam 5 tempat wisata Kendal yang wajib untuk dikunjungi.
Alamat dan Jam Operasional
Kebun Teh Medini adalah wisata yang sangat terkenal di Kendal jadi untuk bisa sampai ke lokasinya akan sangat mudah untuk Anda sendiri.
- Alamat : Desa Ngesrepbalong, Kecamatan Limbangan, Kabupaten Kendal
Salah satu yang unik dari wisata ini adalah jam operasionalnya sendiri yang di mana dibuka selama 24 jam penuh setiap harinya. Anda bisa datang kapan saja sesuai keinginan nantinya.
Harga Tiket
Sebagai wisata alam, Kebun Teh Medini sendiri tidak membuat Anda dan para pengunujung mengeluarkan biaya yang sangat mahal.
- Harga Tiket : Rp. 10.000
3. Pantai Indah Kemangi
Wisata pantai sendiri memang selalu menjadi daya tarik tersendiri bagi sebagian orang. Kendal sendiri memiliki salah satu pantai wisata yang sangat menarik yaitu Pantai Indah Kemangi. 5 tempat wisata Kendal yang satu ini mampu memberikan banyak hal menarik dan unik.
Banyak orang datang ke sini setiap tahun baik itu untuk menikmati keindahan pantai, bermain air, atau melakukan berbagai kegiatan seru lainnya yang memang disediakan oleh pihak pengelola pantai Indah Kemangi.
Fasilitas
Akan ada banyak kegiatan yang bisa Anda lakukan di objek wisata yang satu ini. Anda bisa bermain air dipinggiran pantai dengan ombak yang tenang, bermain pasir pantai, atau sekedar bersantai menikmati suana alam dan keindahan pantai.
Selain itu masih ada kegiatan menarik lainnya di Pantai Indah Kemangi ini seperti sewa ATV untuk berkeliling pantai. Tentu saja banyak hal yang bisa Anda lakukan dan menjadikan tempat ini adalah objek wisata yang sangat ramai dikunjungi terutama saat liburan.
Alamat dan Jam Operasional
Apabila ingin mengunjungi pantai yang menjadi salah satu dari 5 tempat wisata Kendal menarik ini maka silahkan melihat alamat ini.
- Alamat : Jl. Kemangi, Srandu, Jungsemi, Kecamatan Kangkung, Kabupaten Kendal, Jawa Tengah.
Meski wisata alam dan pantai namun jam operasional dari Pantai Indah Kemangi sendiri tergolong sangat fleksibel yaitu dibuka setiap harinya selama 24 jam.
Harga Tiket
Mengunjungi tempat wisata ini Anda tidak perlu mengeluarkan banyak dana dari kantong Anda karena pengelola hanya menawarkan harga murah untuk tiket masuknya.
- Harga Tiket : Rp. 5.000
4. Tubing Genting
Tubing Genting sendiri adalah salah satu 5 tempat wisata Kendal yang sangat unik dan sayang jika tidak Anda kunjungi. Apalagi bagi Anda yang suka dengan kegiatan seru dan menantang karena tempat wisata menawarkan kepada Anda arum jeram.
Para pengunjung di tempat wisata ini memang rata-rata datang dari berbagai kota untuk merasakan sensasi arum jeram di sungai yang deras dan dikelilingi oleh tebing alam yang masih terasa kesan segar dan asrinya.
Fasilitas
Seperti yang sudah disebutkan bahwa di Tubing Genting ini Anda akan merasakan sensasi arum jeram. Jadi nanti Anda akan di bawa menyusuri sungai yang jaraknya sekitar 2 km. Tentu keseruan akan Anda dapatkan dan rasakan ketika datang ke tempat wisata yang satu ini.
Peralatan arum jeram yang lengkap dan aman tentu saja sudah disiapkan oleh pihak pengelola. Jadi Anda hanya perlu membayar dan membawa peralatan pribadi sendiri baju ganti dan lainnya karena nantinya Anda akan berbasah-basah di Tubing Genting ini.
Alamat dan Jam Operasional
Tertarik untuk berkunjung ke 5 tempat wisata Kendal ini? Jangan khawatir karena lokasinya sangat mudah untuk dilacak atau dituju.
- Alamat : Desa Getas, Kecamatan Singorojo, Kabupaten Kendal, Jawa Tengah.
Jika berkunjung ke sini maka disarankan adalah siang sampai sore karena sudah jelas Tubing Genting tidak akan dibuka sampai malam hari.
- Jam Operasional : jam 08.00 – 17.00
Harga Tiket
Ketika Anda memang berniat untuk datang ke Tubing Genting dan meraskan arum jeramnya maka ada biaya yang harus dibayarkan untuk menyewa peralatan dan jasa di sana.
- Harga Tiket : Rp. 45.000
5. Hutan Pinus Nglimut
5 tempat wisata Kendal terakhir yang wajib untuk Anda kunjungi adalah Hutan Pinus Nglimut. Kawasan yang ada di hutan Nglimut sendiri memang sangat terkenal bahkan untuk orang di luar Kendal sendiri. Tak heran jika ada banyak wisata di lokasi tersebut dan salah satunya hutan pinus ini.
Sama seperti namanya di sini Anda akan bisa melihat pemandangan hutan pinus dengan berbagai dekorasi wisata yang sangat menarik. Cocok didatangi untuk Anda yang ingin bersantai dan jauh dari hiruk pikuk perkotaan.
Fasilitas
Datang ke Hutan Pinus Nglimut ini ada banyak kegiatan yang bisa Anda lakukan baik itu bersantai sambil menikmati suasana alamnya yang masih sangat asri atau kegiatan lain yang sangat menarik yaitu camping atau bertenda di wilayah hutan ini.
Bukan tanpa alasan destinasi ini masuk dalam 5 tempat wisata Kendal yang paling populer karena memang setiap waktunya banyak orang yang datang untuk sekedar bersantai atau bahkan camping di sini.
Alamat dan Jam Operasional
Anda yang tertarik mengunjungi Hutan Pinus Nglimut ini tenang saja kawasannya masih dalam satu komplek dengan ekowisata Hutan Nglimut.
- Alamat : Desa Gonoharjo, Limbangan, Kendal.
Anda bisa datang ke Hutan Pinus Nglimut setiap harinya dari mulai pagi hari hingga sore hari.
- Jam Operasional : 08.00 – 17.00
Harga Tiket
Sama seperti objek wisata alam lainnya Hutan Pinus Nglimut ini juga menawarkan kepada Anda harga tiket masuk yang sangat murah meriah.
- Harga Tiket : Rp. 8.000
Dari 5 tempat wisata Kendal di atas mana yang sekiranya sangat menarik perhatian Anda? Jika Anda berada di kota Kendal sendiri wisata di atas wajib Anda kunjungi dan rasakan sendiri pengalaman menarik dan seru yang ditawarkan oleh masih-masing objek wisata.